Google...ya siapa yang tidak tahu deretan 6 huruf tersebut, sebuah search engine yang merubah isi dunia ( tidak mengecilkan peranan yahoo..dan juga microsof) .. Booming dunia internet ( di Indonesia khususnya ) bisa dikatakan mulai terasa pada tahun 2004 keberadaan internet bukan lagi hal yang wah .. Dimulai menjamurnya friendster pada saat itu, kemudian facebook, lalu kicauan twitter, keunikan foursqure mulai merambah di negara kita mulai dari tua, muda , anak anak sudah paham betul apa itu dunia internet ,,
Google yang dulunya hanya search engine kecil pengolah data kini menjelma menjadi perusahaan raksasa tidak hanya search engine, lihat saja kegemilangan mereka membidani kelahiran operasi sistem android yang kini berkembang sangat pesat khususnya di dunia smarthphone, yang keberadaan smartphone itu sendiri tidak bisa kita remehkan kemampuanya yang mendekati kemampuan personal computer a.k.a PC baik dari sisi grafis, software maupun hardware, android menguasai 60% pasar smartphone melaju di depan apple dengan IOS nya, nokia dengan Windows Phone+symbian, maupun RIM dengan blackberry nya... Selain itu mereka juga mulai menggerogoti kenyamanan mozilla firefox, opera, internet explorer yang lebih dulu ambil bagian di dunia browser dekstop melalui Google Chrome, Google juga berambisi mengusik kedigdayaan microsoft dengan Operasi Sistem Windows dengan menciptakan Operasi Sistem mereka sendiri yaitu Chrome OS, menarik kita tunggu bagaimana perkembanganya dan apa lagi gebrakan yang akan dilakukan Google...
Published with Blogger-droid v2.0.6